Assalamualaikum sobat.
Cara Menghubungkan dua komputer atau lebih dengan Alamat IP
Kali ini mimin akan bagikan bahai mana cara Menghubungkan dua komputer atau lebih dengan Alamat IP yu simak kawanku semua..
1. Siapkan satu buah Hub
Funsi dari Hub adalah sebuah perangkat jaringan yang menghubungkan komputer satu dengan komputer lainnya didalam suatu sistem jaringan.
2. siapkan kabel jaringan jenis Straight
Kabel Lan dengan type ini adalah kabel yang mempunyai sambungan ujung dan ujungnya sama urutan warnanya. Urutanya adalah :
Putih Orange
Orange
Putih Hijau
Biru
Putih Biru
Hijau
Putih Coklat
Coklat
Kabel Stright |
3. Seting IP tanpa Gateway
Kenapa Tanpa gatway karna kalau hanya untuk koneksi antar printer saja tidak perlu kawan kecuali kawan mau koneksikan ke internet.
Setting Komputer kawan dengan ip berurutan misalnya ada lima komputer yang ingin berbagi printer atau file kawan hanya perlu setinga dari Ip address 192.168.8.2 dan subnetmask 255.255.0.0 ini yangs aya pakai kawan.
kenapa mulai dari 2? karna 192.168.8.1 nanti kita gunakan sebagai gateway apabila suatu saat kawan pasang internet maka isi gatewainya di router kawan, sebagai penghubung router / host kawan ke internet.
4. Test koneksi
Setelah semua kabel lan di hubungkan di masing - masing komputer dan juga jangan lupa untuk memasukan kabel ujung 1 lagi ke hub seperti ini kawan.
Jika sudah test dengan Ping Ip Address masing-masing komputer..gunakan 1 komputer buat test
jangan lupa hidupkan dulu sharinganya kawan di control panel
Control Panel\All Control Panel Items\Network and Sharing Center\Advanced sharing settings
Tekan tombol windows + R maka akan muncul run dialog ikuti seperti dibawah ini dan sesuaikan dengan alamat ip yang kawan2 berikan bebas ya alamat IP nya kemudian OK.
Jangan Takut Mencoba sesuatu hal selama itu baik.
Karna Rasa Takutlah Yang kadang Menghalangi Keberhasilanmu.
Terima Kasih salam sobat Tipsko..
No comments:
Post a Comment